Mengenal Yayasan Ulin, Beranggotakan 5 Orang, Berhasil Harumkan Kutim di Kancah Nasional

Arsyad
6 Jun 2023 09:57
3 menit membaca

KUTIM – Yayasan Ulin Muara Ancalong, berhasil mengharumkan nama Kabupaten Kutai Timur (Kutim) di kancah Nasional, dengan menyabet penghargaan tertinggi di bidang penyelamatan lingkungan hidup mewakili Provinsi Kaltim.

Yakni Penghargaan Kalpataru yang diberikan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) tahun 2023, kepada Yayasan Ulin yang berlokasi di Jalan Wira Benu RT II Desa Kelinjau Ulu, Kecamatan Muara Ancalong.

Yayasan Ulin yang dinakhodai oleh Suimah dan beranggotakan 5 orang itu terbentuk sejak tahun 2009 atas Akta Notaris Anne Djoenardi Nomor 26 tahun 2009 dan Kepmen dan HAM RI Nomor AHU-4931 AH.01.04 tahun 2009.

Nama Yayasan Ulin berangkat dari lokasinya yang berada di Kalimantan Timur yang didominasi pohon Ulin yang memiliki sifat kuat dan kokoh. Selain itu, Yayasan Ulin yang memiliki 5 anggota terdiri dari 4 perempuan dan 1 laki-laki.

Suimah sebagai Ketua Yayasan memiliki background pendidikan dari Fakultas MIPA Biologi, Jane sebagai Sekretaris yayasan, Elinar sebagai bendahara yayasan, Andi Sarina sebagai project officer memiliki background pendidikan Fakultas MIPA Biologi dan Iwan sebagai Field Assistant lulusan SMA.

Yayasan Ulin satu-satunya di Kutai Timur yang menerima penghargaan Kalpataru kategori Penyelamat Lingkungan oleh KLHK tahun 2023

Yayasan Ulin yang menjadi satu-satunya peraih penghargaan Kalpataru dari Kutai Timur

Sejak ditetapkannya Kutai Timur sebagai wilayah administrasi kabupaten belum ada yang berhasil meraih penghargaan kalpataru. Yayasan Ulin merupakan satu-satunya yang meraih penghargaan Kalpataru dari Kutai Timur itu memiliki visi memastikan semua spesies yang muncul secara alami dan kehidupan berkualitas bagi manusia yang tinggal di dalam bentang alam Indonesia yang terletak di luar kawasan lindung melalui konservasi berbasis ilmu pengetahuan dan pemanfaatan berkelanjutan.

“Adapun misi kami Yayasan Ulin mempromosikan konservasi keanekaragaman hayati melalui berbagai metode di antaranya desain dan pengelolaan Cagar Konservasi baru, perlindungan spesies dan pemanfaatan berkelanjutan, dukungan teknis untuk evaluasi ilmiah dan pengelolaan ekosistem lahan basah, berbasis masyarakat dengan pengelolaan jangka panjang berdasarkan ilmu pengetahuan, pendidikan, dan manfaat penggunaan berkelanjutan,” jelas Suimah, wanita berusia 43 tahun yang menjadi Ketua Yayasan Ulin kepada Tribunkaltim.co, Jumat (2/6/2023).

Lebih lanjut, Suimah juga menjelaskan kegiatan Yayasan Ulin yang terbagi menjadi 3 dalam setiap bulannya, pada minggu pertama dilakukan kegiatan survey kehati dengan metode Direct Observation, Point Count, Herpetofauna dan pemantauan menggunakan Camera Trap yang biasanya dilakukan secara berturut-turut.

Lalu pada minggu kedua Yayasan Ulin lebih sering melakukan pemantauan atau monitoring buaya atau survey di malam hari yang menyasar di Mesangat Hulu atau Loa Lahung (Segoy) Sumber Sari.

Sedangkan minggu ketiga, oleh Yayasan Ulin umumnya digunakan untuk kegiatan community, terlebih saat ini sedang menjalani program rewilding dan restorasi di area Loa Lahung Desa Sumber Sari bersama masyarakat lokal.

“Nah kalau minggu terakhir kami gunakan untuk pengumpulan, penyusunan hingga penulisan laporan periodik hasil observasi di lapangan pada setiap bulannya,” imbuh Suimah.

Kata dia, Yayasan Ulin terbentuk berawal dari peneliti herpetofauna yang menganggap perlu dibentuknya suatu lembaga untuk melakukan perlindungan habitat Crocodylus siamensis (Buaya Badas Hitam) yang saat ini berstatus Critically Endangered atau terancam punah dari status IUCN Red List yang belum menjadi perhatian dan belum masuk ke dalam satwa prioritas nasional.

Menurut peneliti juga di perairan Mesangat Hulu ternyata masih hidup habitat Buaya Badas Hitam yang hidup di alam bebas sehingga atas dasar itulah Yayasan Ulin terbentuk.

Selain melakukan konservasi Crocodylus siamensis (buaya Badas Hitam) yang habitatnya di lahan basah Mesangat, Yayasan Ulin juga fokus terhadap bidang Biodiversity monitoring, Ecology, Habitat monitoring and enrichment atau rewilding dan community serta awareness kepada masyarakat lokal terhadap lingkungannya.

Sejak tahun 2009, tahun ini menjadi awal pencapaian yang baik, dimana Yayasan Ulin mendapatkan penghargaan kalpataru oleh KLHK kategori Penyelamat Lingkungan, dimana akan diberikan di Jakarta pada tanggal 5 Juni 2023 mendatang.

“Belum ada pencapaian atau prestasi selama ini. Penghargaan Kalpataru 2023 sebagai kelompok Penyelamat Lingkungan ini awal mula prestasi yang kami peroleh,” pungkasnya.

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

x
x

slotoppo


agen bola online


Mix Parlay


Judi Bola


Mix Parlay


judi bola


rahasia stmik komputama modal receh mahjong 3 jp gila pola aman jam hoki

bongkar tuntas scatter hitam mahjong 3 stmik komputama maxwin x500

kisah nyata stmik komputama strategi sederhana spin pertama mahjong 3

wild power stmik komputama auto scatter mahjong 3 kejar free spin

temuan eksklusif stmik komputama indikasi anti rungkad mahjong 3 data

stmik komputama bongkar jam hoki mahjong 3 bukti data minimalisir rugi

upgrade ilmu stmik komputama panduan scatter hitam mahjong 3 terkini

strategi reborn stmik komputama langkah konsisten mahjong 3 target realistis

formula x500 mahjong 3 stmik komputama teruji data sinyal layar menang

stmik komputama berhasil akhir bulan strategi mahjong 3 manajemen bank target

jurnal kutaitimurkab algoritma scatter hitam jackpot 100 juta

dosen kutaitimurkab teori probabilitas menang mahjong wins 3

strategi wild power kutaitimurkab jackpot mahjong ways 3

riset kutaitimurkab pola scatter penentu kemenangan gacor

kuliah kutaitimurkab rahasia gates of olympus menang konsisten

metodologi kutaitimurkab all in akurat mahjong ways 1 90 juta

mahasiswa kutaitimurkab algoritma wild power wild bounty 150 juta

model prediksi kutaitimurkab data historis mahjong wins 3

analisis rtp kutaitimurkab mahjong ways 1 vs 3 terbukti

itb kutaitimurkab strategi jitu gates of olympus terbaru

mahjong black scatter meledak strategi pemuda jakarta

scatter gold bonanza muncul 5 kali 20 spin ppmedia

pola gelap mahjong black scatter incaran ppmedia

gates of olympus 1000 menggila scatter 5x ppmedia

30 spin mahjong black scatter jackpot 512 juta

scatter wild emas sinyal rezeki nomplok ppmedia

pemain bandung jackpot olympus 1000 turbo ppmedia

mahjong black scatter banjir emas kunci sukses bogor

15 putaran scatter gold bonanza cuan ratusan juta

pola rahasia gates of olympus 1000 ngamuk ppmedia

tracon 200juta scatter hitam mahjong

pola tracon mahjong2 maxwin

tracon rekor scatter hujan

trik tracon auto cuan mahjong3

pola scatter wild tracon jam hoki

tracon analisis scatter hitam hoki

anti rungkad tracon mahjong basah

tantangan tracon 1juta lipatganda

scatter wild vs hitam tracon eksperimen

strategi tracon kemenangan konsisten

ascall jackpot 300 juta mahjong ways

pola ascall hoki mahjong ways 1 maxwin

trik rahasia ascall scatter petir

jam hoki ascall mahjong wins 3 wd

pola scatter kombo ascall terbaru

waktu terbaik ascall main mahjong ways

strategi ascall mahjong ways anti boncos

rekor ascall 5 juta mahjong wins 3

uji coba ascall scatter normal vs kombo

pola ajaib ascall kemenangan beruntun

pola jam hoki mahjong black scatter surabaya raih 688 juta

gates of olympus 1000 meledak 912 juta pemain medan

scatter wild emas 7 kali beruntun pemain bali 555 juta

gold bonanza ngamuk 10 putaran semarang raup 701 juta

trik putaran ganjil mahjong black scatter yogyakarta 599 juta

pola gelap olympus 1000 kakek merah palembang 834 juta

25 spin gold bonanza scatter bombardir makassar 645 juta

mahjong black scatter mode sultan menang 750 juta malang

scatter emas turun terus bandung barat dapat 489 juta

gates of olympus 1000 petir merah strategi lampung 950 juta